Mempunyai Bisnis Tanaman Hias memang menarik. Diakui hobi didunia tanaman hias, apabila ditekuni akan menghaislkan cuan yang tidak kalah dengan pegawai kantoran. Bahkan lebih. Selain melayani jual beli baik secara retail atau b2b ( kantor pemerintahan - swasta - lembaga pendidikan dan lain lain ), tanaman hias ini juga bisa di sewakan.
Sewa ?
Iya...kalau anda pernah lihat tanaman2 yang ada di kantor kantor atau tempat lain seperti resto / mall, pemilik gedung / bisnis lebih senang bekerja dengan konsep sewa tanaman hias, karena gak ribet urusan siram - pupuk dan sebagainya. Langsung kontrak tanaman plus perawatan dan apabila ada masalah atau mati tinggal complain dan datang tanaman baru. Simple
Bagaimana konsep digital marketing untuk tanaman Hias ?
- Menjadikan produk / jasa yang dicari dengan SEO.
- Lokal OK - Nasional juga OK
- Mainkan di TIKTOK
- IG Reels - Youtube Short - FB Watch
- Video Youtube
- WA Marketing
Selalu update status dengan posting promo dari produk anda. Ketika teman2 atau pelanggan anda memantau, bisa jadi saat promo mereka akan berbelanja karena info promo dari akun WA anda. Kombinasikan konten jualan dengan edukasi
Selamat Mencoba..
Masih bingung caranya ???
Tidak ada komentar:
Posting Komentar